AYO KENALI PENDING ORDER SEBAGAI STRATEGI TRADING

Written by Hadi Jumaidi, December 03, 2020

Strategi pending order telah meraih popularitasnya di antara pada trader futures market. Keadaan ini disebabkan karena efisiensi yang tinggi dari taktik kerja tersebut, yang memungkinkannya untuk mengurangi tekanan psikologis para peserta pasar dan untuk membuka posisi yang menguntungkan di dalam kondisi perubahan harga yang tajam. Dengan bantuan strategi ini, tingkat profitabilitas dari sebuah trading Forex dapat meningkat beberapa kali. Strategi ini dapat digunakan oleh para pemula, sebagaimana juga para profesional dalam rangka meningkatkan efisiensi trading.

Pending order adalah order yang akan tereksekusi saat harga menyentuh suatu titik yang sudah ditentukan. Atau memesan untuk membuka posisi pada level harga tertentu. Saat memasang pending order, sebenarnya anda mengatakan pada server metatrader ”Kalau harganya sekian, saya buka posisi ini. Kelebihan dari pending order yang banyak dimanfaatkan oleh trader adalah mereka tidak perlu menunggu terlalu lama di depan komputer untuk membuka posisi.

Bagaimana Langkah dan Menggunakan Strategi Pending Order

Langkah Set Pending Order: 

Muncul tampilan MT4, lalu di pojok atas terdapat kolom NEW ORDER-> LALU KLIK 

Muncul menu bar PENDING ORDER -> KLIK TYPE -> LALU PILIH PENDING ORDER 

Setelah itu, muncul lagi tampilan. PILIH TYPE PENDING ORDER sesuai kebutuhan.


Jadi, Strategi Pending Order adalah Strategi yang Berdasarkan Atas Hal-Hal sebagai berikut: 

Kita ambil 1 contoh pending order, yaitu BUY STOP. Yuk simak dalam gambar dan penjelasan di bawah ini

 

  • Penentuan dari open posisi saat akan masuk ke market. Ada beberapa cara untuk menentukannya. Satu cara adalah dengan menentukan dasar dari titik open posisi masuk. Untuk hal ini, seorang trader has menemukan harga penting minimal dan maksimal yang tercapai di dalam sebuah tren yang kemungkinan akan melanjutkan pergerakannya.
  • Menempatkan order stop loss. Order ini ditempatkan, disesuaikan dengan strategi trading dari seorang trader dan manajemen keuangannya. Seluruh kelebihan dan kekurangannya dapat dibaca pada artikel "Stop Loss".
  • Menempatkan order take profit. Parameternya tergantung pada ambisi seorang trader dan situasi pasar terkini dari pasangan mata uang tertentu. Anda sebaiknya memperkirakan besarnya keuntungan yang dimungkinkan dan probabilitas dari sebuah pembalikan arah tren.
  • Jangka waktu keberadaan order. Aspek dari gambaran strategi ini sangatlah penting. Anda harus mendefinisikan jangka waktu dari masa berlaku sebuah order untuk membuat sebuah pending order yang dijalankan berdasarkan parameter-parameter, yang ditentukan oleh seorang trader. Sebaliknya, order tersebut dapat dijalankan tanpa berdasarkan strategi trading seorang trader.

Berbagai Jenis Pending Order 

  • Buy Stop: Jenis pending order yang satu ini adalah saat Anda memesan dan ingin membuka posisi buy pada harga tertentu yang lebih tinggi dari harga yang sekarang. Trader yang melakukan pending order berharap saat grafik mencapai pada harga yang telah ditentukan, maka grafik akan bergerak naik menjadi lebih tinggi dan mereka bisa mendapatkan profit.
  • Sell Stop: Pending order ini merupakan kebalikan dari sell stop, dimana para trader memesan agar membuka posisi pada harga yang lebih rendah dari harga saat ini. Tujuannya tidak lain saat grafik mendekati level harga yang ditentukan, maka harga akan terus bergerak turun. Dengan demikian posisi sell yang dibuka bisa menghasilkan keuntungan.
  • Buy Limit: Selanjutnya ada buy limit disaat Anda memesan untuk membuka posisi buy pada harga tertentu di bawah harga saat ini. Dengan harapan saat grafik bergerak turun dan telah menyentuh harga yang ditentukan, setelah itu harga akan berbalik naik. Tujuan trader melakukan buy limit adalah agar mereka bisa membuka posisi pembelian pada saat harga sedang murah.
  • Sell Limit: Jenis pending order yang terakhir adalah sell limit dimana Anda membuka posisi sell saat harga mencapai level tertentu yang lebih tinggi dari sekarang. Strategi ini dilakukan saat trader percaya saat harga mencapai level yang ditentukan, maka harga akan bergerak turun. Artinya posisi sell yang dipesan bisa menghasilkan profit.

RECOMMENDATION FROM EXPERT:

Jadi, Pelajaran pada artikel ini memungkinkan anda untuk mempelajari bagaimana cara menggunakan strategi pending order secara efektif dan untuk meningkatkan hasil dari sebuah trading futures anda.

Terus belajar dan jangan menyerah, dapatkan FREE Edukasi di Live Trading School MRG Premiere

Share artikel ini ke temanmu dan DAPATKAN FREE KONSULTASI ini langsung dengan Saya untuk memaksimalkan profit anda.

CALL atau Whatsapp ke +62 8788.42.50.484 dan cari HADI

Butuh Konsultasi?

Hubungi Kami