Ethereum overbought ( Source Image : Freepik/adisak1991.1)

Time Trading: Ethereum Terbukti Turun 12% Setelah Overbought di Level 3,396!

Written by Astronacci, November 18, 2024

Ethereum (ETH) kembali jadi sorotan utama para trader dan investor crypto, karena menghadirkan peluang besar di tengah gejolak volatilitas pasar yang tak terduga! Namun, sebaliknya! Tim Analis Astronacci yang memanfaatkan metode Time Trading memprediksi bahwa Ethereum justru akan mencapai overbought di level 3,396, sebelum mengalami penurunan signifikan pada vibrational di tanggal 12 November 2024.

Before Vibrational Date November 12, 2024

(Sumber Gambar: Dokumentasi oleh Astronacci)

Hasilnya, prediksi terbukti benar! Ethereum mencatatkan penurunan sebesar 12%, sesuai dengan analisis Time Trading. Penasaran dengan analisis yang digunakan? Berikut penjelasan selengkapnya!

After Vibrational Date November 12, 2024

(Sumber Gambar: Dokumentasi oleh Astronacci)

Bagaimana Prediksi Ini Dibuat?

Prediksi ini tidak datang dari sekadar dugaan, melainkan melalui analisis mendalam menggunakan metode Time Trading yang telah terbukti membantu Time Trader memahami waktu yang tepat untuk mengambil keputusan. Berikut prosesnya:

  • Identifikasi Harmonic Resistance di Level 3,396

           Berdasarkan grafik, ETH menunjukkan penguatan menuju level harmonic resistance di 3,396 selama mampu bertahan di atas support di 2,357. Level ini menjadi titik krusial di mana               tekanan beli mulai melemah dan melihat indikator momentum sudah berada di area overbought.

  • Prediksi pada Vibrational Date 12 November 2024

           Time Trading mengidentifikasi tanggal ini sebagai momen penting di mana potensi pembalikan arah harga sangat tinggi. Sesuai prediksi, Ethereum mencapai harmonic resistance di               level 3,396 pada 12 November 2024 dan membentuk titik puncak sebelum mengalami penurunan sebesar -420 pips. Ini membuktikan akurasi metode Time Trading.

  • Konfirmasi Indikator Teknis

           Indikator momentum yang terlihat pada grafik juga menunjukkan bahwa ETH berada di area overbought, memberikan sinyal bahwa harga berpotensi akan mengalami tekanan jual.

Faktor yang Mendorong Penurunan ETH

Penurunan Ethereum sebesar 12% ini dipengaruhi oleh beberapa faktor, antara lain:

  • Tekanan Jual di area Overbought

           Setelah menyentuh level harmonic resistance 3,396, aksi ambil untung oleh para trader menyebabkan tekanan jual yang signifikan, yang memperkuat prediksi Time Trading akan                     adanya pembalikan arah.

  • Sentimen Pasar yang Tidak Stabil

           Fase konsolidasi sebelumnya menciptakan ketidakpastian, sehingga banyak investor memilih menjual aset mereka setelah ETH mencapai level puncak.

  • Validasi Melalui Time Trading

           Prediksi Time Trading terbukti tepat dengan ETH benar-benar mengalami pembalikan arah tepat pada vibrational date 12 November 2024, yang menunjukkan kekuatan metode Time             Trading dalam membaca momen pasar yang sering kali sulit diprediksi.

Jangan Lewatkan Prediksi Akurat dari Metode Time trading Berikutnya!

Metode Time Trading sekali lagi terbukti tepat!. Prediksi tentang penurunan Ethereum setelah overbought di level 3,396 terbukti, dengan penurunan sebesar 12% tepat pada vibrational date 12 November 2024.

Bagi para trader, ini adalah bukti bahwa analisis berbasis waktu bisa menjadi kunci kesuksesan di pasar crypto. Jangan lewatkan kesempatan untuk terus mendapatkan analisis akurat seperti ini di ORBI Crypto Club!

Butuh Konsultasi?

Hubungi Kami