Story by : Hadi Jumaidi
Published : December 03, 2020
Viewed 270 times

zoom

INILAH DATA “BIG FIGURE” DALAM ANALISA FUNDAMENTAL

Analisa fundamental sebagai salah satu acuan strategi atau bisa dijadikan bahan pertimbangan saat anda di dalam market khususnya futures market. Analisa Fundamental ini berbentuk data ekonomi dari seluruh belahan dunia yang secara signifikan mempengaruhi pasar akibat kebijakan yang dikeluarkanya atau disebut data ekonomi yang tergolong BIG FIGURE. Anda sebagai trader harus memperhatikan BIG FIGURE mana yang memang berpengaruh secara signifikan dan dapat membantu anda dalam memaksimalkan hasil trading.

Read More

Story by : Hadi Jumaidi
Published : December 03, 2020
Viewed 2887 times

zoom

TAFSIR MOMENTUM MARKET DENGAN ACCELERATOR OSCILLATOR

Osilator Akselerator / Accelerator Oscillator (AC) adalah sebuah indikator yang dikembangkan oleh Bill Williams yang membantu para trader untuk mengukur perubahan dalam momentum dan secara sederhana berguna untuk menafsirkan kekuatan yang lebih akurat, Accelerator Oscillator diperlukan. Osilator ini berdasar pada Osilator Awesome / Awesome Oscillator (AO) dan mengukur perbedaan diantara indikator tersebut dengan pergerakan rata-rata 5 periodenya, yang secara efektif menunjukkan seberapa cepat AO berubah dan memprediksi apa yang akan dilakukannya kemudian.

Read More

Story by : Hadi Jumaidi
Published : December 03, 2020
Viewed 5095 times

zoom

AYO KENALI PENDING ORDER SEBAGAI STRATEGI TRADING

Strategi pending order telah meraih popularitasnya di antara pada trader futures market. Keadaan ini disebabkan karena efisiensi yang tinggi dari taktik kerja tersebut, yang memungkinkannya untuk mengurangi tekanan psikologis para peserta pasar dan untuk membuka posisi yang menguntungkan di dalam kondisi perubahan harga yang tajam. Dengan bantuan strategi ini, tingkat profitabilitas dari sebuah trading Forex dapat meningkat beberapa kali. Strategi ini dapat digunakan oleh para pemula, sebagaimana juga para profesional dalam rangka meningkatkan efisiensi trading.

Read More

Story by : Hadi Jumaidi
Published : December 03, 2020
Viewed 519 times

zoom

TIPS BELAJAR TRADING TANPA AKUN DEMO

Belajar trading tanpa akun demo lebih dulu? Apakah bisa? Mungkin hal ini terdengar nekat memang. Bahkan mungkin, jika Anda menyampaikan pemikiran Anda untuk melewati tahapan akun demo ini pada rekan trader senior, bisa jadi Anda bakal mendapat larangan keras. Jika belajar trading diumpamakan seperti belajar bersepeda, maka akun demo adalah sepeda dengan roda bantu, sedangkan akun live adalah sepeda roda dua. Bisakah seseorang belajar bersepeda langsung menggunakan sepeda roda dua tanpa menjalani masa bersepeda dengan roda bantu? Jawabnya, bisa saja, bukan? Begitupula dengan belajar trading tanpa akun demo, masih mungkin dilakukan meski banyak yang tidak menyarankan.

Read More

Story by : Hadi Jumaidi
Published : December 03, 2020
Viewed 2942 times

zoom

CARA CEPAT MENEMUKAN MOMENTUM DENGAN FORCE INDEX

Force index atau biasa disebut FRC saja, cukup mudah digunakan. Force Index (FRC) diciptakan oleh Alexander Elder. Force index digunakan untuk mengukur bulls power pada pergerakan harga, baik naik atau turun. FRC berguna untuk mengukur kekuatan bullish setiap kali mengalami kenaikan dan bearish pada saat harga jatuh

Read More

Story by : Hadi Jumaidi
Published : December 03, 2020
Viewed 270 times

zoom

INILAH DATA “BIG FIGURE” DALAM ANALISA FUNDAMENTAL

Analisa fundamental sebagai salah satu acuan strategi atau bisa dijadikan bahan pertimbangan saat anda di dalam market khususnya futures market. Analisa Fundamental ini berbentuk data ekonomi dari seluruh belahan dunia yang secara signifikan mempengaruhi pasar akibat kebijakan yang dikeluarkanya atau disebut data ekonomi yang tergolong BIG FIGURE. Anda sebagai trader harus memperhatikan BIG FIGURE mana yang memang berpengaruh secara signifikan dan dapat membantu anda dalam memaksimalkan hasil trading.

Read More

Story by : Hadi Jumaidi
Published : December 03, 2020
Viewed 2887 times

zoom

TAFSIR MOMENTUM MARKET DENGAN ACCELERATOR OSCILLATOR

Osilator Akselerator / Accelerator Oscillator (AC) adalah sebuah indikator yang dikembangkan oleh Bill Williams yang membantu para trader untuk mengukur perubahan dalam momentum dan secara sederhana berguna untuk menafsirkan kekuatan yang lebih akurat, Accelerator Oscillator diperlukan. Osilator ini berdasar pada Osilator Awesome / Awesome Oscillator (AO) dan mengukur perbedaan diantara indikator tersebut dengan pergerakan rata-rata 5 periodenya, yang secara efektif menunjukkan seberapa cepat AO berubah dan memprediksi apa yang akan dilakukannya kemudian.

Read More

Story by : Hadi Jumaidi
Published : December 03, 2020
Viewed 5095 times

zoom

AYO KENALI PENDING ORDER SEBAGAI STRATEGI TRADING

Strategi pending order telah meraih popularitasnya di antara pada trader futures market. Keadaan ini disebabkan karena efisiensi yang tinggi dari taktik kerja tersebut, yang memungkinkannya untuk mengurangi tekanan psikologis para peserta pasar dan untuk membuka posisi yang menguntungkan di dalam kondisi perubahan harga yang tajam. Dengan bantuan strategi ini, tingkat profitabilitas dari sebuah trading Forex dapat meningkat beberapa kali. Strategi ini dapat digunakan oleh para pemula, sebagaimana juga para profesional dalam rangka meningkatkan efisiensi trading.

Read More

Story by : Hadi Jumaidi
Published : December 03, 2020
Viewed 519 times

zoom

TIPS BELAJAR TRADING TANPA AKUN DEMO

Belajar trading tanpa akun demo lebih dulu? Apakah bisa? Mungkin hal ini terdengar nekat memang. Bahkan mungkin, jika Anda menyampaikan pemikiran Anda untuk melewati tahapan akun demo ini pada rekan trader senior, bisa jadi Anda bakal mendapat larangan keras. Jika belajar trading diumpamakan seperti belajar bersepeda, maka akun demo adalah sepeda dengan roda bantu, sedangkan akun live adalah sepeda roda dua. Bisakah seseorang belajar bersepeda langsung menggunakan sepeda roda dua tanpa menjalani masa bersepeda dengan roda bantu? Jawabnya, bisa saja, bukan? Begitupula dengan belajar trading tanpa akun demo, masih mungkin dilakukan meski banyak yang tidak menyarankan.

Read More

Story by : Hadi Jumaidi
Published : December 03, 2020
Viewed 2942 times

zoom

CARA CEPAT MENEMUKAN MOMENTUM DENGAN FORCE INDEX

Force index atau biasa disebut FRC saja, cukup mudah digunakan. Force Index (FRC) diciptakan oleh Alexander Elder. Force index digunakan untuk mengukur bulls power pada pergerakan harga, baik naik atau turun. FRC berguna untuk mengukur kekuatan bullish setiap kali mengalami kenaikan dan bearish pada saat harga jatuh

Read More

Butuh Konsultasi?

Hubungi Kami