Story by : Hanna Dalimunthe
Published : February 18, 2021
Viewed 400 times

PAHAMI YUK AKSI KORPORASI PERUSAHAAN IPO

Initial Public Offering (IPO) adalah proses transformasi suatu perusahaan menjadi perusahaan publik dengan menjual sebagian dan/atau seluruh perusahaan melalui penawaran pasar perdana (primary market), dimana selanjutnya kepemilikan perusahaan dapat diperjualbelikan melalui transaksi saham pasar sekunder (secondary market). IPO sendiri didasari oleh beberapa alasan, seperti rencana ekspansi ataupun pembayaran hutang perusahaan.

Read More

Story by : Dewi Tiodor
Published : February 17, 2021
Viewed 422 times

APAKAH TAHUN 2021 ALASAN YANG TEPAT UNTUK BERINVESTASI DI SAHAM ?

Bagi kamu yang baru ingin memulai lembaran baru, apakah tahun 2021 menjadi tahun yang tepat untuk berinvestasi?
Pasti banyak orang yang berpikiran seperti ini, apa benar? Masa sih ? dan sebagainya.

Bagi yang sudah lama melibatkan diri dalam dunia penanaman modal, istilah ‘berinvestasi’ bukanlah sesuatu yang asing.
Siapapun yang mau investasi pada saham harus memiliki alasan yang sangat kuat sebelum memutuskan membeli saham apa dan kapan. Bukan karena ikut-ikutan, tetapi memiliki keyakinan informasi yang dimiliki menjadi pertimbangan kunci

Read More

Story by : Hana Florencia
Published : February 16, 2021
Viewed 286 times

HINDARI MELAKUKAN HAL INI UNTUK BELI SAHAM

Beberapa hari ini amat ramai di media sosial , investor yang mengeluh mengenai portofolio yang nyangkut dan merah merona. Dan semakin parah karena modal beli sahamnya bukan berasal dari dana dingin atau uang sampah, namun seperti dari pinjaman online, menggadaikan barang dan aset yang dimiliki , atau pinjaman dana titipan dana saudara atau tetangga. 

Read More

Story by : Karlina
Published : February 12, 2021
Viewed 375 times

APA ITU IHSG? 

Perlu diketahui bahwa IHSG adalah sebuah singkatan dari Indeks Harga Saham Gabungan. IHSG juga dikenal secara global dengan Indonesia Composite Index (ICI). Sebagian menyebutnya dengan IDX Composite. Lebih lanjut lagi, IHSG adalah indeks pasar saham yang secara efektif digunakan pada Bursa Efek Indonesia (BEI). Indeks ini merupakan daftar seluruh saham yang saat ini diperjualbelikan di BEI.

Read More

Story by : Hanna Dalimunthe
Published : February 11, 2021
Viewed 404 times

YUK CARI TAU PENYEBAB FLUKTUASI SAHAM

Pada hakikatnya harga saham bersifat fluktuasi. Artinya harga saham bisa naik dan bisa juga turun. Sebenarnya sama halnya dengan harga barang atau berbagai komoditas di pasar. Namun bagi sebagian investor, pergerakkan harga saham yang naik turun seperti ini justru merupakan seni dalam berdagang. Nah, kira-kira mengapa semua saham mempunyai fluktuasi yang berbeda-beda? Yuk cari tau asalan saham berfluktuasi. 

Read More

Story by : Hanna Dalimunthe
Published : February 18, 2021
Viewed 400 times

PAHAMI YUK AKSI KORPORASI PERUSAHAAN IPO

Initial Public Offering (IPO) adalah proses transformasi suatu perusahaan menjadi perusahaan publik dengan menjual sebagian dan/atau seluruh perusahaan melalui penawaran pasar perdana (primary market), dimana selanjutnya kepemilikan perusahaan dapat diperjualbelikan melalui transaksi saham pasar sekunder (secondary market). IPO sendiri didasari oleh beberapa alasan, seperti rencana ekspansi ataupun pembayaran hutang perusahaan.

Read More

Story by : Dewi Tiodor
Published : February 17, 2021
Viewed 422 times

APAKAH TAHUN 2021 ALASAN YANG TEPAT UNTUK BERINVESTASI DI SAHAM ?

Bagi kamu yang baru ingin memulai lembaran baru, apakah tahun 2021 menjadi tahun yang tepat untuk berinvestasi?
Pasti banyak orang yang berpikiran seperti ini, apa benar? Masa sih ? dan sebagainya.

Bagi yang sudah lama melibatkan diri dalam dunia penanaman modal, istilah ‘berinvestasi’ bukanlah sesuatu yang asing.
Siapapun yang mau investasi pada saham harus memiliki alasan yang sangat kuat sebelum memutuskan membeli saham apa dan kapan. Bukan karena ikut-ikutan, tetapi memiliki keyakinan informasi yang dimiliki menjadi pertimbangan kunci

Read More

Story by : Hana Florencia
Published : February 16, 2021
Viewed 286 times

HINDARI MELAKUKAN HAL INI UNTUK BELI SAHAM

Beberapa hari ini amat ramai di media sosial , investor yang mengeluh mengenai portofolio yang nyangkut dan merah merona. Dan semakin parah karena modal beli sahamnya bukan berasal dari dana dingin atau uang sampah, namun seperti dari pinjaman online, menggadaikan barang dan aset yang dimiliki , atau pinjaman dana titipan dana saudara atau tetangga. 

Read More

Story by : Karlina
Published : February 12, 2021
Viewed 375 times

APA ITU IHSG? 

Perlu diketahui bahwa IHSG adalah sebuah singkatan dari Indeks Harga Saham Gabungan. IHSG juga dikenal secara global dengan Indonesia Composite Index (ICI). Sebagian menyebutnya dengan IDX Composite. Lebih lanjut lagi, IHSG adalah indeks pasar saham yang secara efektif digunakan pada Bursa Efek Indonesia (BEI). Indeks ini merupakan daftar seluruh saham yang saat ini diperjualbelikan di BEI.

Read More

Story by : Hanna Dalimunthe
Published : February 11, 2021
Viewed 404 times

YUK CARI TAU PENYEBAB FLUKTUASI SAHAM

Pada hakikatnya harga saham bersifat fluktuasi. Artinya harga saham bisa naik dan bisa juga turun. Sebenarnya sama halnya dengan harga barang atau berbagai komoditas di pasar. Namun bagi sebagian investor, pergerakkan harga saham yang naik turun seperti ini justru merupakan seni dalam berdagang. Nah, kira-kira mengapa semua saham mempunyai fluktuasi yang berbeda-beda? Yuk cari tau asalan saham berfluktuasi. 

Read More

Butuh Konsultasi?

Hubungi Kami